KONFIGURASI VOIP SERVER WITH ASTERISK
Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan sebelum melakukan pengaturan. Diantarnya adalah NAT (firewall). Kita perlu tahu apajah server dan client remotenya ada di dibelakang NAT atau tidak, karena nantinya pengaturannya akan sedikit berbeda. Dari hasil make samples (saat install asterisk), tidak banyak perubahan yang saya lakukan pada files conf yang berada di /etc/asterisk, kecuali files2 berikut berikut :
- buat sip_additional.conf (fungsinya untuk menampung extension yang dicreate oleh playvoip
- modify sip.conf
tambahkan baris berikut :
#include sip_additional.conf baris untuk register ke SIP Proxy yang lain saya letakkan disini :
register => 12345: password@voiprakyat.or.idThis e-mail address is being protected from spam bots, you need JavaScript enabled to view it /12345
[vr]
context=default
type=peer
username=12345
secret=password
host=voiprakyat.or.id
externip=202.xxx.xxx.xxx
localnet=192.168.10.0/255.255.255.0
kedua baris diatas berfungsi untuk mensiasati jika asterisk berada dibelakang NAT
- modify extensions.conf
semua dial plan ada dalam satu file ini.
Dial plannya pun sangatlah sederhana :
exten => _5XXX,1,Dial(SIP/${EXTEN},30,rtm)
exten => _5XXX,2,Answer
exten => _5XXX,3,MusicOnHold(mp3music)
exten => _5XXX,4,Hangup
;internal
exten => _6X.,1,Dial(SIP/vr/${EXTEN},rt)
exten => _6X.,2,Hangup
Cara bacanya kurang lebih begini: jika ada user yang menelpon dari ext SIP ke 6XXX maka langsung menuju nomor extension yang dituju dan hangup akan mengakhiri panggilan.
Kondisi :
Dari Ext VOIP ke Ext PABX, proses menelponnya :
- prefix dan diikuti dengan nomor ext PABX yang dituju
Dari Ext PABX ke Ext PABX yang lain, proses menelponnya :
Tekan ext PABX yang dicolok ke VOIP Gateway setelah dapat second dialtone atau welcome greeting (jika menggunakan IVR), tekan prefix dan diikuti dengan nomor ext PABX yang dituju.
- Buat cdr_mysql.conf
isinya :
[global]
hostname=localhost
dbname=voip
table=cdr
user=root
password=password
port=3306
sock=/var/lib/mysql/mysql.sock
userfield=1
- modify res_mysql.conf
[general]
dbhost = localhost
dbname = voip
dbuser = root
dbpass = password
dbport = 3306
dbsock = /var/lib/mysql/mysql.sock
- modify modules.conf
tambahkan baris :
preload => res_config_mysql.so
Kalau module yang lain sih seperti MoH udah diload secara default
Karena voipserver saya hanya menggunakan protokol SIP (tanpa iax2) jadi hanya itu files conf yang perlu saya modify atau tambah.
setelah semua oke jalankan asterisk melalui linux console dengan memasukkan perintah :
- asterisk
- masuk ke CLI asterisk -rvvvvvvvv
Badan yang terlibat dalam standar VoIP antara lain :
- CableLabs
- PacketCable
- ECMA
- European Telecommunications Standards Institute (ETSI)
- Project TIPHON
- Global Organization for Multi-Vendor Integration Protocol (GO-MVIP )
- Internet Engineering Task Force (IETF)
- AVT/RTP Working Group
- IP Telephony (iptel)
- RSVP Working Group
- Internet Mail Consortium(IMC)
- International Multimedia Teleconferencing Consortium (IMTC)
- VoIP Forum
- International TeleConferencing Association (ITCA)
- International Organization for Standardization (ISO)
- Internet Telephony Consortium
- Internet Telephony Project
- Multiservice Switching Forum (MSF)
- OpenVoB
- Quality of Service Forum
- T1A1.5 Working Group
- TIA Online
- VON Coalition
Beberapa badan dunia yang terkait dengan regulasi :
- British Approvals Board for Telecommunications (BABT)
- Federal Communications Commission (FCC) (Telecommunications Act of 1996, ACTAs Petition for the Regulation of Internet Telephony, The FCCs Non-regulatory Response to ACTA Petition), FCC Opens US to Global Telecommunication Competition)
- Underwriters Laboratory
Beberapa Consorsium yang berhubungan dengan interoperability antara lain :
- i-Now! Profile Group
- Internet Fax and Business Communications Association
- IPDR Working Group
- Multiservice Switching Forum
- OpenH323 Project
- OpenGatekeeper
- OpenVoB
- Packet Multimedia Carrier Coalition
- PacketCable Initiative
- Quality of Service Forum
- International Softswitch Consortium
Situs yang menyediakan link white paper :
- http://www.iec.org
- http://www.techguide.com
- http://www.iptelephony.org/GIP/white/index.html#white
- http://www.voip-calculator.com/directory/search.htx?page=1&category=13
- http://whitepapers.itworldcanada.com
- http://www.theeditors.com
- http://westhillsonline.bitpipe.com
- http://comdex.bitpipe.com
- http://bbytechlibrary.bitpipe.com
- http://resourcecenter.iceexpo.com
- http://www.okint.com
- http://members.tripod.lycos.nl/engelander/VOICEoverIP.html
- http://www.eg3.com/WebID/indc/voiceip/blank/paper/a-z.htm
- http://techlibrary.telekomnet.com
- http://www.bitpipe.com
- http://itreports.computerworld.com
- http://itradar.bitpipe.com
- http://techlibrary.networkcomputing.com
- http://www.dataconnection.com
- http://www.bbwlibrary.com
- http://www.wpine.com
- http://www.intel.com/network/white_papers/diff_serv/
- http://www.interforum.org
- Internet Telephony Magazine
- TechWeb
- Internet World
Referensi
- Voice/Fax Over IP, Internet, Intranet, and Extranet, Technology Overview, MICOM Communication Corporation
- Internet Telephony, Web Proforum Tutorials, The International Engineering Concortium
- Voice Over IP (VoIP), The Technology Guide Series
- Edward B. Morgan, Fax Over Packets, Telogy Networks Inc.
- VoIP as a Business Offortunity, An Introduction for Service Provider
- Dll.
Sekian totorial dari saya, semoga bermanfaat..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar